Senin, 30 Nov 2020 | 09:27:44, Kegiatan Karang taruna 141 View
Infokarta:
9 November 2020
Pengurus Karang Taruna Kab Pati monitoring sekaligus koordinasi keKarangTarunaan, baik tata cara pembentukan pengurus dan administrasinya bersama Pemdes serta pemuda Desa Mantingan Kecamatan Jaken.
Hadir juga Kepala Desa Mantingan turut serta mendampingi para pemuda yang ada di desa Mantingan.
Kegiatan meski berlangsung sesuai Protokol Kesehatan, tidak menyurutkan semangat pemuda Desa Mantingan dalam persiapan pembentukan pengurus...
Senin, 30 Nov 2020 | 09:22:13, Himbauan 146 View
Dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Karang Taruna Kabupaten Pati yang ke 3, diadakan "Giveaway Creative Video Challenge Berhadiah" dengan durasi maximal 30 detik, yang diselenggarakan sampai dengan 26 Oktober 2020.
Pemenang PERTAMA
Video dari Karang Taruna Desa Pondowan, Tayu. @karangtarunasatriabersatu
Pemenang KEDUA
Video dari Karang Taruna Desa Pagerharj...
Senin, 30 Nov 2020 | 09:20:33, Kegiatan Karang taruna 161 View
Infokarta :
8 November 2020
Rapat koordinasi Karang Taruna "Bina Karya Pemuda" Desa Regaloh Kecamatan Tlogowungu Pati bersama Pengurus Karang Taruna (PKT) Kecamatan Tlogowungu dan PKT Kabupaten Pati, dihadiri langsung Ketum Karang Taruna H. Saiful Arifin @massaifularifin.
Sinergi dan komunikasi yang baik antara pemuda dan pemerintah desa sangatlah penting guna mengangkat potensi d...
Senin, 30 Nov 2020 | 09:17:30, Kegiatan Karang taruna 3 View
Infokarta :
6 November 2020
Giat Posyandu Remaja Bersama Karang Taruna "Taruna Bhakti" @karangtarunapakis Desa Pakis Kecamatan Tayu.
Posyandu Remaja atau Pos Pelayanan Terpadu Remaja adalah sebuah wadah Konsultasi Remaja yang memfasilitasi dalam memahami seluk beluk remaja selama masa puber.
Kegiatan tersebut berlangsung dengan menerapkan protokol kesehatan.
Senin, 30 Nov 2020 | 09:14:44, Himbauan 166 View
5 November 2020
KarangTaruna Sari Mulyo @ktsreborn Desa Sumbersari giat penanaman pohon bersama TNI, Polri, OPD dan elemen masyarakat di Bukit Pandang Pegunungan Kendeng Desa Durensawit Kecamatan Kayen.
Saatnya terus melakukan kegiatan positif, salah satunya menanam dan melakukan penghijauan mulai dari sekitar kita dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.
Maturnuwun Pak Bupati&nbs...